Anda bisa memakai soft drink untuk membuat toilet Anda bersih kembali.
Seperti yang dilansir oleh Wikihow, soft drink jenis cola bisa digunakan untuk membersihkan closet agar kembali bersih bersinar.
Langkah-langkahnya :
- Tuangkan cola ke dalam toilet, merata dengan gerakan melingkar.
- Biarkan hingga 1 jam dan jangan di gunakan dahulu. Untuk membersihkan secara ekstra, bisa Anda tambahkan baking soda pada noda yang sangat membandel.
- Sikat dengan sikat toilet, agar noda membandel luntur.
- Siram toilet dengan air dingin sampai bersih.
- Cuka apel dan baking soda
- Hydrogen peroxida, yang ampuh juga untuk jamur
- Borax
No comments:
Post a Comment